PANDUAN MEMBUAT E-MAIL DI 'PLASA.COM'

Pada dunia cyber atau internet, agaknya kita akan memerlukan mailbox atau kotak surat elektronik yang biasa disebut e-mail.

Penyedia layanan e-mail ada yang berbayar bagi para penggunanya, dan ada pula yang free alias cuma-cuma.

Bagi pemula,. Plasa.com sangat sesuai digunakan bagi para komunitas online Indonesia. Karena seluruh layanan yang disajikannya diberikan secara GRATIS..

Dan kapasitas layanan sebesar 10 MB cukup membuat kita enjoy, tak perlu sibuk hopas - hapus aktifitas mail yang kita lakukan.

Jika parakanca ingin mencobanya, silahkan registrasi di Plasa.com dengan tips langkah-langkah
sebagai berikut.

1. Ketikan alamat www.plasa.com di browser anda, lalu tekan 'enter' atau 'OK'.

2. Klik 'Daftar' pada bagian kanan atas guna memulai pendaftaran.

3. Pada halaman selanjutnya, anda akan menemukan formulir isian data pribadi dan isian account. Isilah form tersebut dengan baik dan benar terutama yang bertanda bintang (*).

4. Pastikan anda mengisi kolom sesuai kode gambar yang ditampilkan.

5. Berilah tanda centang, menandakan anda telah membaca dan setuju dengan tata tertib / disclaimer pada Plasa.com .

6. Scroll langsung ke bawah, lalu tekan tombol 'Submit' .

Wow, Keren ... ?!!
Selamat ya,. Kini anda telah memiliki account e-mail di Plasa.com .

Catat dan ingatlah,. ID dan Password anda akan selalu digunakan bila anda akan 'Login' guna melakukan aktifitas pada seluruh layanan Plasa.com

Account yang telah anda ciptakan juga akan bersifat permanen dan tak dapat dihapus.

Kecuali selama 6 bln berturut-turut anda tidak melakukan apapun bersama Plasa.com maka secara otomatis account anda akan hilang / dianggap mengundurkan diri dari Plasa.com

4 comments:

fredi said...

menurut saya, artikel ini sangat membantu para siwa yang tidak tahu cara membuat e-mail di plasa menjadi tahu dan artikel ini juga dapat menambah pengetahuan.

Sri Tika Fauziah said...

menurut saya artikel ini sangat luar biasa karena bisa menambah ilmu pengetahuan tentang e-mail

Juanda said...

menurut saya artikel ini sangat bagus dan sangat berguna untuk pelajar

desi said...

menurut saya artikel ini sangat baik dan lengkap poqonya artikel yang bapak buat ini sangat berguna bagi pelajar.



Desi 2 Ipa1

CO.CC:Free Domain